My Biography

 Tentang Aku

Hj. Deswati, S. Kom, M. Pd. kerap disapa Dessy adalah seorang guru SMA Negeri 1 Kota Bekasi Jawa Barat. Mengajar Mata Pelajaran TIK/Informatika Lahir di Kota Metro Lampung Tengah pada tanggal 07 Desember 1969. Memulai sekolah di SDN Pakuan Adji tamat tahun 1981, kemudian melanjutkan ke SMPN 1 Sukadana tamat tahun 1984, melanjutkan SMA Swadaya Duren Sawit Jakarta Timur tamat tahun 1987. 


Setelah itu melanjutkan kuliah di Universitas Kristen Immanuel (UKRIM) Yogyakarta jurusan Ilmu Komputer Tamat tahun 1993. Kemudian melanjutkan di Universitas Negeri Jakarta (UNJ) menyelesaikan gelar Magister Manajemen Pendidikan pada tahun 2009.


Rincian Buku yang pernah di buat:
1. Buku Ajar Informatika Kelas X edisi Revisi SMA/MA
2. Buku Ajar Informatika Kelas XI SMA/MA
3. Buku Ajar Informatika Kelas XII SMA/MA

4. Buku TIK Kelas X
5. Modul Prakarya (rekayasa software)
6. Buku TIK Kelas XI 
7. Buku TIK Kelas XII
8. Buku Antologi
9. Guru Motivator 2021
   
  

Penelitian Tindakan Kelas:

1. Penggunaan Aplikasi Google Classroom untuk Meningkatkan Hasil Belajar Materi Pemrograman Pascal Kelas X MIPA 1 SMA Negeri 1 Bekasi.
2. Peningkatan Hasil Belajar Computational Thinking dengan Menggunakan Problem Solving pada Siswa Kelas XI SMA Negeri 1 Bekasi Tahun Pelajaran 2020/2021


Pengalaman dalam Pengembangan diri:

1. Ketua MGMP TIK SMA Kota Bekasi

2. Pengurus MGMP TIK SMA Provinsi Jawa Barat.

3. Instruktur Nasional TIK Kurikulum 2013

4. Instruktur Nasional Guru Pembelajar TIK Kemendikbud.

5. Nara Sumber dalam berbagai Bimtek ataupun Seminar.

6. Tim Pengembang Kurikulum Informatika Pusat Kurikulum dan Perbukuan KEMENDIKBUD.

7. Tim Penelitian Computational Thinking Pusat Penelitian Kebijakan KEMENDIKBUD.

8. Guru Motivator Literasi 2021



Motto dalam hidup : Jalani hidup sesuai dengan kodratnya

Email : budeswati@gmail.com

https://deswatisman1.blogspot.com

https://www.facebook.com/deswati.mpd

https://sites.google.com/view/informatikaberbagi/home

https://www.youtube.com/channel/UCTejwSDJzplalZrU_-u-PQg


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menjadikan Menulis Sebagai Passion

Trik Cepat Menulis Resume

Menulis Membuat Berprestasi